Kapolres Luwu Timur Paparkan Kinerja dan Kasus Menonjol yang Ditangani Sepanjang tahun 2023

oleh -119 pembaca
oleh

telusur-news.com, Luwu Timur- Kapolres Luwu Timur, AKBP Zulkarnaen memaparkan kinerja dan sejumlah pencapaian Polres Luwu Timur serta kasus menonjol yang sedang ditangani dan yang telah diselesaikan sepanjang tahun 2023.

Didampingi Wakapolres Lutim, Kompol Syamsul dan Kabag Ops Andi Rahmat, ia memaparkan sejumlah kasus tersebut di hadapan awak media saat menggelar rilis akhir tahun 2023 di ruang aula Tribrata, Minggu (31/12/2023) malam.

Dalam pemaparannya, kapolres mengungkapkan sejumlah, baik dari sat Lantas, Reskrim dan Narkoba Polres Luwu Timur serta polsek jajaran.

Untuk diketahui, kasus lakalantas sebanyak 45 kasus, diantaranya 19 lakalantas.

Selain itu, nampak pula sejumlah barang bukti baik rampasan dari tersangaka berupa minuman kesatuan dan Beberapa Narkoba jenis serta obat-obatan terlarang.

Dalam menyelesaikan kasus, Polres Luwu Timur mengedepankan pendekatan emosional dengan pelapor dan terlapor, hal tersebut yang adalah penyelesaian kasus atau restoratif justice.

Selain memaparkan beberapa kasus, Kapolres Luwu juga menyampaikan berbagai kegiatan operasional yang telah dilakukan selama satu tahun terakhir, diantara, Operasi Keselamatan, Operasi Antik, Operasi Bina Kusuma Lipu, Operasi Sikat Lipu, Operasi Patuh Pallawa, Operasi Pekat Lipu, Operasi Zebra, Operasi Mantan Brata, dan Operasi Lilin yang sedang berlangsung.

Selain itu, Polres Luwu Timur juga aktif melakukan operasi colling system seperti penanaman pohon, bakti sosial, Jum’at Curhat, dan Minggu Kasih sertabeberapahal lainnya.

Diungkapkan pula, jika tahun 2024 mendatang telah wacanakan beberapa terobosan baru.